Audio
Meg Cabot

Siap atau Tidak

Dengarkan di aplikasi
Samantha Madison—si penyelamat Presiden di All-American Girl/Pahlawan Amerika—kembali lagi. Ia tetap suka panik dan cepat menarik keputusan sendiri. Buku ini menceritakan bagaimana sifatnya itu membuat kacau-balau hubungannya dengan sang pacar yang putra presiden, pekerjaan sambilannya di toko penyewaan video, juga hubungannya dengan keluarganya. Pokoknya tidak ada yang namanya hari sepi dalam hidup Samantha Madison!
7:59:17
Pemilik hak cipta
Bookwire
Penerbit
StorySide
Tahun publikasi
2022
Sudahkah Anda membacanya? Bagaimanakah menurut Anda?
👍👎
fb2epub
Seret dan letakkan file Anda (maksimal 5 sekaligus)